Bawaslu Lampung sebut pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di Lampung berjalan kondusif tanpa ada pelanggaran berarti
TRANSSEWU.COM - LAMPUNG--Bawaslu Lampung menerangkan pelaksanaan pemungutan suara pada Pilkada Serentak 2024 di provinsi ini berjalan kondusif, aman dan lancar...